Jawaban Assignment 1 Knowing Lifecycle Java Android

Maret 08, 2023

Jawaban Assignment 1 Knowing Lifecycle Java Android 

    Di android activity adalah setiap layar yang bisa dilihat. Tanpa UI tidak akan ada activity. Setiap layar pada aplikasi memiliki siklus hidup. Saat membuka aplikasi apa pun, akan ada layar yang akan menyambut. Activity pu juga melewati beberapa tahap dalam siklus hidupnya. Setiap activity memiliki 7 fungsi callback diantaranya onCreate(), onStart(), onPause(), onRestart(), onResume(), onStop() dan onDestroy(). Penjelasannya sebagai berikut :

  • onCreate() : Dipanggil hanya sekali yaitu saat activity pertama kali diinisialisasi dan merupakan tempat menginisialisasi data seperti variabel.
  • onStart() : Dipanggil saat activity akan terlihat oleh pengguna dan merupakan tempat aplikasi menyimpan kode terkait dengan UI.
  • onPause() : Dipanggil saat sistem akan menempatkan activity ke latar belakang dan terjadi saat pengguna beralih ke aplikasi lain tanpa menutup aplikasi ini.
  • onRestart() : Dipanggil setelah activity dihentikan dan kemudian membuka kembali aplikasi ini terjadi sebelum memulai.
  • onResume() : Dipanggil saat activity kembali siap untuk berinteraksi dengan pengguna.
  • onStop() : Dipanggil saat activity tidak lagi terlihat oleh pengguna.
  • onDestroy() : Dipanggil saat activity ditutup atau dihancurkan.
Soal :
  • User input text/string dalam input form yang disediakan.
  • User keluar dari aplikasi.
  • User masuk lagi ke aplikasi dan inputan text/string pada form (step1) HARUS masih ada. Supaya lebih mudah silahkan lihat pada gambar gif dibawah ini ya..
Output yang diharapkan :

Jawaban :

Share this :

Hai readers. Saya seorang pelajar di perbatasan provinsi Jateng dan Jatim. I hope you're can enjoy to this blog guys.

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔